Tuesday, May 31, 2016

Monday, May 30, 2016

Sharing Evaluasi kegiatan Selama Di BLC Telkom

  

              Pada Kesempatan kali ini saya akan sedikit menunjukan kegiatan saya hari ini yaitu tentang sharing dan evaluasi kegiatan kami selama di BLC Telkom Klaten. Kegiatan ini bertujuan agar kami peserta Prakerin BLC Telkom Klaten Lebih mengetahui lagi kekurangan yang kami miliki. Berikut ini adalah cuplikan dari kegiatan kami hari ini :
















Saturday, May 28, 2016

Insatallasi CMS PPDB Online di Local Host




Pengertian PPDB Online
  
                PPDB Online adalah sebuah sistem yang dirancanga untuk memudahkan sebuah sekolah dalam rangka penerimaan siswa didik baru. Penerimaan siswa ini dilakakukan secara Online oleh setiap siswa didik yang ingin mendaftar atau siswa didik baru.

Latar Belakang 

                 Adanya ppdb Online ini dilatar belakangi oleh kesulitanya akses seorang siswa didik baru pada saat pendaftaran yang harus pergi kesekolah yang diinginkan.

Maksud dan Tujuan

               Dengan adanya PPDB online ini diharapkan CPDB dapat melakukan pendaftaran secara Online tanpa harus mengunjungi sekolah terkait.

 Alat dan Bahan 

1. Perangkat PC 
2. CMS PPDB Online

Langkah Kerja :

1. Pertama-tama kita harus menginstall beberapa dependensi seperti :

Php5

# apt-get install php5

apache2

# apt-get install apache2

phpmyadmin

# apt-get install phpmyadmin

2. Sekarang kita pindahkan CMS PPDB Online ke direktori /var/www/html

3. Setelah itu sekarang kita beri hak akses ke prestashop dengan perintah

# chmod 777 /var/www/html/ppdb_online

# chown -R www-data:www-data ppdb_online


4. Sekarang kita edit file index.php yang ada pada direktory /var/www/html/ppdb_online dengan
    perintah  

# nano /var/www/html/ppdb_online/index.php

5. Sekarang kita ubah menjadi seperti berikut ini 



6. Sekaran kita edit file koneksi.php yang ada di direktory /var/www/html/ppdb_online/config/

# nano /var/www/html/config/koneksi.php

 7. Sekarang kita masukan password data base kita.


8. Sekarang kita buat database yang digunakan untuk ppdb_online di phpmyadmin.




9. Jika sudah sekarang edit database ppdb_online pada bagian bawah phpmyadmin kita pilih database
    kita.


10. Setelah itu kita pilih import untuk mengimpor database darim ppdb online.


11. Setelah itu kita pilih Browse untuk memilih file.


12. Kita pilih file yang ada pada var-www-html-ppdb_online kemudian kita pilih file ppdb_online.sql




13. Jika berhasil maka pada database akan muncul file seperti berikut.



14. Jika sudah sekarang pada web kita buka localhost/ppdb_online/user  maka akan muncul tampilan
    Login seperti berikut ini. maka masukan id dan password admin 



15. Maka tampilan dari Dasbord dari admin  ppdb. 

 









 

Thursday, May 26, 2016

Membuat User baru pada Moodle





 Pengertian User

      User adalah personal-personal yang terlibat langsung dalam pemakaian komputer, seperti System analis, programmer, operator User dll.

 
Latar Belakang 

            Latar belakang pembuatan User ini dikarenakan kurang optimalnya penggunaan moodle agar dapat di gunakan oleh siswa.

Maksud dan Tujuan

            Tujuan kegiatan ini adalah agar moodle bisa di akses oleh pengguna yang lain.

Langkah kerja ;

1. Pertama-tama kita buka terlebih dahulu moodle yang telah kita buat sebelumnya.




2. Setelah itu kita login ke moodle kita dengan akun admin kita.




3. Tunggu hingga muncul jendela tampilan Dasbord dari moodle kita.




4. Jika sudah sekarang kita pilih pada bagian Navigasion kemudian kita pilih Site Home.


5. Kemudian pada bagian ADMINISTRATION kita hidupkan pengaturan dengan memilih Edition on



6. Setelah itu kita setting User dengan pilih ke menu Site Administration kemudian User kemudian
    Accounts kemudian addnew user. 



7. Setelah itu kita diminta mengisi biodata atau informasi dari user yang akan kita buat.



8. Jika sudah maka akun yang telah kita buat telah terdaftar di moodle kita.