Saturday, June 4, 2016

menginstall ISP Config di Debian






 Pengertian ISP Config 

          ISPConfig adalah salah satu yang kontrol panel hosting opensource gratis terbaik yang tersedia untuk mengelola linux server hosting di lingkungan server tunggal dan multi.


Latar Belakang 

         Penginstallan ISP Config ini bertujuan untuk mempemudah pengguna untuk menginstall server.

Langkah - Langkah :

1. Pertama-tama pastikan bahwa server kita masih fress dan belum terinstall apapun.

2. Setelah itu kita Update server kita dengan perintah

# apt-get update

3. Setelah itu sekarang kita install Unzip dengan perintah 

# apt-get install update

6. Sekarang kita pindah kedirektori tmp dengan perintah

# cd /tmp

5. Setelah itu sekarang kita download Scripnya dengan perintah 

# wget https://github.com/servisys/ispconfig_setup/archive/master.zip
 6. Setelah itu kita unzip file master.zip dengan perintah 

# unzip master.zip

7. Kemudian kita masuk ke direktori master dengan perintah 

# cd ispconfig_setup-master/

8. Sekarang kita install file install.sh dengan perintah 

# ./install.sh

9. Pada saat kita menginstall ISP konfig kita juga akan menginstall beberapa aplikasi seperti 

  • Anda akan diminta untuk MySql password
  • Selanjutnya Anda harus memilih antara Apache dan Nginx
  • Selanjutnya Anda akan diminta untuk Xcache (compression system untuk PHP)
  • Selanjutnya Anda akan diminta untuk phpmyadmin installation
  • Selanjutnya Anda harus memilih antara mailserver type dovecot atau courier
  • Selanjutnya Anda harus memilih untuk memperbarui virus definition (direkomendasikan yes)
  • Selanjutnya Anda harus memilih untuk mengaktifkan atau tidak pada quota (direkomendasikan yes)
  • Hal terakhir di bab ini adalah mode instalasi standard atau expert.
 10. Jika sudah selesai menginstall kita sekarang bisa buka ISP Config pada broser dengan memasukan
       URL  ( https://ip server:8080 )

11. Jika muncull Login kita masukan user dan password admin dan berikut adalah tampilan dari
      ISP Config :
 
 
 
 
 

Related Posts:

  • Makalah Biografi Imam Syafi'i  DUSTUR ILAHI     لَقَدْ كَانَ فِي قَصَصِهِمْ عِبْرَةٌ لِأُولِي الْأَلْبَابِ ۗ مَا كَانَ حَدِيثًا يُفْتَرَىٰ وَلَٰكِنْ تَصْدِيقَ ا… Read More
  • Pentingnya Belajar Bahasa Arab TUNTASKAN BELAJAR BAHASA ARABKenapa belajar bahas Arab itu penting bagi para pelajar ilmu Islam? Sebab sumber asli ilmu Islam yang mereka akses … Read More
  • The importance of behavior STUDY ADAB BEFORE STUDYING KNOWLEDGEKnow that Salaf scholars are very concerned about the issue of manners and morals. They also instructed his … Read More
  • Pentingnya Adab  PELAJARILAH ADAB SEBELUM MEMPELAJARI ILMU Ketahuilah bahwa ulama salaf sangat perhatian sekali pada masalah adab dan akhlak. Mereka pun mengarah… Read More
  • Biografi DR. Muhammad Husain az-Zahabi BAB I PENDAHULUAN 1.1  Latar Belakang Al-Quran adalah kitab terakhir yang diturunkan oleh Allah SWT kepada Nabi terakhir pula yaitu Nabi… Read More

0 komentar:

Post a Comment